DINAMIKA HARGA PASAR TANDAN BUAH SEGAR DI KABUPATEN DELI SERDANG SUMATERA UTARA

Penulis

  • Mariana Eva Yanti Universitas Deli Sumatera, Sumatera Utara, Medan Penulis
  • Octasella Ainani As’ad Univetrsitas Deli Sumatera, Medan Sumatera Utara Penulis
  • Nurhadida Nasution Univetrsitas Deli Sumatera, Medan Sumatera Utara Penulis

Kata Kunci:

Dinamika Harga, Tandan Buah Segar, CPO

Abstrak

Provinsi Sumatera Utara merupakan salah satu penghasil terbesar kelapa sawit di Indonesia, dimana penerimaan petani sangatlah tergantung pada Harga Tanda Buah (TBS). Penelitian ini bertujuan untuk (1) mengetahui perkembangan harga tandan buah segara (TBS) Kelapa Sawit di Kabupaten Deli Serdang, (2) mengetahui kontribusi harga TBS di tingkat Nasional, Harga harga CPO dan produksi terhadap pembentukan harga TBS di pasar Deli Serdang, dan (3) mengetahui integrasi harga TBS di Tingkat Kabupaten Deliserdang dengan Harga Pasar TBS di itngkat Nasional. Menggunakan metode vector error correction model dengan data series 1994 – 2023. Hasil spesifikasi, estimasi dan pemeriksaan model diperoleh model

Diterbitkan

2025-08-01

Terbitan

Bagian

Articles