Analisis Deiksis Pada Film “Gara Gara Warisan” Karya Muhadkly Acho
DOI:
https://doi.org/10.36985/3x5e9321Keywords:
Deiksis, Pragmatik, Film Gara-Gara WarisanAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk menemukan, mendeskripsikan, menganalisis, dan mengklasifikasikan jenis-jenis deiksis dan penggunaan deiksis dalam film “Gara-Gara Warisan” Karya Muhadkly Acho. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dan metode deskriptif analisis. Penelitian dilakukan dengan tahapan tahapan penelitian sebagai berikut : (1) persiapan penulis mencari data-data yang berhubungn dengan fokus penelitian berupa buku buku pendukung teori dan menonton film gara-Gara Warisan. (2) Pengumpulan data-data dikumpulkan melalui kegiatan-kegiatan sebagai berikut. Pertama, mengambil film dari internet yang bertujuan untuk mempermudah mengidentifikasi data. Kedua, menandai setiap bagian film yang mengandung deiksis. Ketiga, mencatat data-data yang diperoleh. (3) Analisis data dalam menganalisis data digunakan metode deskriptif. Data dianalisis menurut jenis-jenis deiksis dan penggunaannya. Hasil deiksis persona sebanyak 460 buah, deiksis waktu 55 buah, deiksis tempat 23 buah, deiksis wacana 3 buah, dan deiksis sosial sebanyak 12 buah
Downloads
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Indah Sarah Sinaga, Resmi, Berlian Romanus Turnip (Author)
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.