Analisis Abnormal Return Portofolio Winner - Loser Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di Indeks KOMPAS 100

Authors

  • Jessica Willa Wiranata Fakultas Bisnis dan Akuntansi UKMC Author
  • Anastasia Sri Mendari Fakultas Bisnis dan Akuntansi UKMC Author

DOI:

https://doi.org/10.36985/fn1wkj46

Keywords:

Anomali Winner - Loser, Rata - Rata Abnormal Return, Portofolio Winner, Portofolio Loser

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis apakah terdapat perbedaan pada rata-rata abnormal return portofolio saham kategori winner dan loser dengan dua periode yang berbeda yaitu periode formasi dan periode pengujian untuk menguji terjadinya anomali winner-loser. Populasi dalam penelitian ini merupakan perusahaan yang terdaftar pada Indeks Kompas 100 di Bursa Efek Indonesia periode Februari 2015 – Juli 2019. Penentuan sampel dalam penelitian menggunakan metode purposive sampling dengan sampel akhir sebanyak 44 perusahaan. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian menggunakan metode parametik uji beda Paired Samples T Test dan metode non parametik uji beda Wilcoxon Signed Ranks Test yang diolah melalui program SPSS. Hasil dari penelitian ini menunjukkan rata-rata abnormal return portofolio saham kategori winner dan portofolio saham kategori loser pada periode formasi mengalami perbedaan yang signifikan dengan rata-rata abnormal return portofolio saham winner dan portofolio saham loser pada periode pengujian

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2021-05-30

How to Cite

Jessica Willa Wiranata, & Anastasia Sri Mendari. (2021). Analisis Abnormal Return Portofolio Winner - Loser Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di Indeks KOMPAS 100. Manajemen: Jurnal Ekonomi, 3(1), 88-97. https://doi.org/10.36985/fn1wkj46

Similar Articles

You may also start an advanced similarity search for this article.