Edukasi Literasi Keuangan Digital Bagi UMKM Dalam Pengembangan Wisata Pantai Paris Kabupaten Simalungun

Authors

  • Pawer Darasa Panjaitan Universitas Simalungun
  • Darwin Damanik pawerpanjaitan@gmail.com
  • Dian G Purba Dosen Prodi Ekonomi Pembangunan, Universitas Simalungun
  • Albenopri Simarmata Mahasiswa Prodi Ekonomi Pembangunan, Universitas Simalungun
  • Yosi Irawelda Saragih Mahasiswa Prodi Ekonomi Pembangunan, Universitas Simalungun
  • Monika Siallagan Mahasiswa Prodi Ekonomi Pembangunan, Universitas Simalungun
  • Tasya Isnani Tan Mahasiswa Prodi Ekonomi Pembangunan, Universitas Simalungun
  • Ester Lumbanraja Mahasiswa Prodi Ekonomi Pembangunan, Universitas Simalungun
  • Grace Naibaho Mahasiswa Prodi Ekonomi Pembangunan, Universitas Simalungun

DOI:

https://doi.org/10.36985/jpmsm.v3i2.852

Keywords:

UMKM, Literasi Keuangan Digital, Ekonomi Pariwisata

Abstract

Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat edukasi literasi keuangan digital bagi UMKM di Pantai Paris ini bertujuan untuk mengedukasi UMKM agar dapat mengelola keuangan dengan lebih baik dan peningkatan pendapatan serta diharapkan UMKM dan masyarakat memiliki pengetahuan literasi keuangan digital. Kegiatan Pengabdian kepada masyarakat ini dilaksanakan dengan metode ceramah, tanya-jawab dan tatap muka dengan para peserta edukasi.  Hasil dari kegiatan ini adalah pertama, Pengembangan usaha UMKM Pariwisata atau obyek wisata dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat dan UMKM terjadi selama ini di Pantai Paris di Nagori Tigaras haruslah mulai dikembangkan kearah pariwisata yang berkelanjutan yang didukung oleh pemerintah daerah melalui program berkelanjutan dan bermanfaat; Kedua,  Literasi keuangan digital yang masih rendah dari UMKM di Pantai Paris masih perlu menjadi perhatian khusus bagi Bank Indonesia, Pemerintah dan Lembaga Keuangan Lainnya agar dapat membantu keberlanjutan dari usaha UMKM tersebut; dan Ketiga, kurangnya perhatian pemerintah daerah untuk menyediakan prasarana dan sarana di sekitar wilayah UMKM di Nagori Tigaras

Downloads

Published

2023-10-31

How to Cite

Panjaitan, P. D. ., Damanik, D., Purba, D. G., Simarmata, A., Saragih, Y. I., Siallagan, M., Tasya Isnani Tan, Lumbanraja, E., & Naibaho, G. (2023). Edukasi Literasi Keuangan Digital Bagi UMKM Dalam Pengembangan Wisata Pantai Paris Kabupaten Simalungun. Jurnal Pengabdian Masyarakat Sapangambei Manoktok Hitei, 3(2), 132–138. https://doi.org/10.36985/jpmsm.v3i2.852