Meningkatkan Sustainable Performance Melalui Big Data Analytics Capabilities Dengan Variabel Mediasi Supply Chain Management & Circular Economy Practices

Penulis

DOI:

https://doi.org/10.36985/q9c9zj17

Kata Kunci:

Big Data Analytics Capabilities, Supply Chain Management Capabilities, Circular Economy Practices, Sustainable Performance

Abstrak

Penelitian ini mengkaji mekanisme kinerja keberlanjutan atau Sustainable Performance  melalui Big Data Analytics Capabilities yang berkontribusi dalam menciptakan nilai berkelanjutan dan menganalisis peran mediasi yang dimainkan oleh Supply Chain Management Capabilities (SCMC), serta Circular Economy Practices (CEP), yang berdampak terhadap kinerja berkelanjutan. Populasi pada penelitian ini ialah para pelaku UMKM sektor Kuliner dan Fashion di Jawa Tengah. Sedangkan Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah Metode Purposive Sampling. Untuk jumlah sampel penelitian adalah 100 sampel dari total populasi responden. Data dikumpulkan menggunakan kuesioner yang kemudian diolah menggunakan SPSS versi 25 dengan menggunakan analisis jalur. Hasil analisa menunjukkan bahwa Big Data Analytics Capabilitiesmempunyai dampak yang positif dan signifikan terhadap keberlanjutan dari kinerja UMKM, maka bagi para pelaku UMKM seyogyanya senantiasa berupaya mengikuti perkembangan zaman dengan penerapan Big Data Analytics Capabilitiesterhadap para karyawan sehingga mampu meningkatkan konsumen dan tetap eksis dalam industri

Unduhan

Data unduhan tidak tersedia.

Diterbitkan

2024-05-30

Cara Mengutip

Adie Setyawan, N., Yunianto Wibowo, B., Ayuwardani, M., Setya Kartika, V., Eviyanti, N., Kusmayadi, & Riyadi. (2024). Meningkatkan Sustainable Performance Melalui Big Data Analytics Capabilities Dengan Variabel Mediasi Supply Chain Management & Circular Economy Practices. Jurnal Ekuilnomi, 6(2), 214 – 223. https://doi.org/10.36985/q9c9zj17

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama