Pengaruh Potongan Harga, Daya Tarik Iklan Dan User Friendly Terhadap Pembelian Impulsif Pada Pengguna Aplikasi Alfagift

Authors

  • Rizki Andika STIE Bina Karya, Tebing Tinggi Author
  • Zaki Fadhil Damanik STIE Bina Karya, Tebing Tinggi Author
  • Rakhmawati Purba STIE Bina Karya, Tebing Tinggi Author
  • Cici Puspaningrum STIE Bina Karya, Tebing Tinggi Author

DOI:

https://doi.org/10.36985/1q7tst71

Keywords:

Daya Tarik Iklan, Pembelian Impulsif, Potongan Harga, User-Friendly

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Potongan Harga, Daya Tarik Iklan Dan User Friendly Terhadap Pembelian Impulsif Pada Pengguna Aplikasi Alfagift Melalui pembelian secara spontan terhadap aplikasi Alfagift di Kota Tebing Tinggi ingin mengetahui pengaruh langsung dan tidak langsung. Pengaruh yang ingin diketahui adalah pengaruh langsung dan tidak langsung. Jenis penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif. Populasi dalam penelitian diambil dari rata - rata masyarakat kota Tebing Tinggi yang menggunakan aplikasi Alfagift sebanyak 96 pelanggan dengan menggunakan teknik purposive sampling. Alat uji yang digunakan adalah Software SmartPLS versi 3.0. Dari hasil pengujian tersebut dapat disimpulkan bahwa potonga harga berpengaruh terhadap pembelian impulsif, daya tarik iklan berpengaruh terhadap pembelian impulsif, user-friendly tidak berpengaruh terhadap pembelian impulsif. Pembelian impulsif pada Aplikasi Alfagift lebih banyak dipengaruhi oleh faktor emosional dan promosi, seperti potongan harga dan daya tarik iklan dibandingkan dengan aspek dalam kemudahan penggunaan aplikasi (user-friendly). Oleh karena itu, pengembangan strategi pemasaran digital sebaiknya difokuskan pada peningkatan efektifitas promosi dan visualisasi penawaran yang mampu memicu keputusan pembelian secara cepat dan spontan

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2025-05-16

How to Cite

Andika, R., Damanik, Z. F., Purba, R., & Puspaningrum, C. (2025). Pengaruh Potongan Harga, Daya Tarik Iklan Dan User Friendly Terhadap Pembelian Impulsif Pada Pengguna Aplikasi Alfagift. Manajemen: Jurnal Ekonomi, 7(1), 255-265. https://doi.org/10.36985/1q7tst71

Similar Articles

11-20 of 61

You may also start an advanced similarity search for this article.