IMPLEMENTASI BAHASA JAWA UNTUK MEMBENTUK SOPAN SANTUN SISWA PADA MATA PELAJARAN PPKN

Authors

  • Tunjung Bayu Sinta STIKes Mitra Husada Karanganyar, Indonesia Author
  • Hanifah STIKes Mitra Husada Karanganyar, Indonesia Author

DOI:

https://doi.org/10.36985/0tr0mj19

Keywords:

Bahasa Jawa, Sopan Santun, Mata Pelajaran PPKn

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan mengenai implementasi bahasa Jawa dalam membentuk sopan santun siswa pada mata pelajaran PPKn di Sekolah Menengah Kejuruan Matesih yang meliputi (1) implementasi penggunaan bahasa Jawa dalam membentuk sopan santun siswa pada mata pelajaran PPKn. (2) tindak lanjut implementasi bahasa Jawa dalam membentuk sopan santun siswa pada mata pelajaran PPKn. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif-deskriptif. Sumber data penelitian ini adalah kepala sekolah, guru PPKn, dan siswa. Hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa implementasi penggunaan bahasa Jawa dalam membentuk sopan santun siswa pada mata pelajaran PPKn dilaksanakan dengan tiga tahap yaitu kegiatan awal, inti dan penutup. Tindak lanjut penggunaan bahasa Jawa melalui tiga aspek yaitu aspek kognitif, aspek afektif, dan aspek psikomotor

Downloads

Download data is not yet available.

Published

2024-10-30

How to Cite

IMPLEMENTASI BAHASA JAWA UNTUK MEMBENTUK SOPAN SANTUN SISWA PADA MATA PELAJARAN PPKN. (2024). Jurnal Moralita : Jurnal Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan, 5(2), 41-46. https://doi.org/10.36985/0tr0mj19

Similar Articles

1-10 of 41

You may also start an advanced similarity search for this article.