Pengaruh Modal Kerja Terhadap Profitabilitas Perusahaan Manufaktur Sektor Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2018 – 2021

Authors

  • Mitha Christina Ginting Universitas Methodist Indonesia Author
  • Arthur Simanjuntak Universitas Methodist Indonesia Author
  • Septony B Siahaan Universitas Methodist Indonesia Author
  • Enjelina Patrisya Uli Br Sitorus Universitas Methodist Indonesia Author

DOI:

https://doi.org/10.36985/f3w1p342

Keywords:

Modal Kerja, Perputaran Kas, Perputaran Piutang, Perputaran Persediaan, Profitabilitas

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh modal kerja terhadap tingkat profitabilitas pada perusahaan manufaktur sektor makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2018 - 2021. Variabel dalam penelitian ini meliputi Perputaran Kas (X1), Perputaran Piutang (X2), Perputaran Persediaan (X3) dan Profitabilitas (Y). Penelitian ini menggunakan jenis penelitian verifikaktif dengan metode Explanatory Survey, yaitu metode yang digunakan dalam pengambilan sampel yaitu dengan purposive sampling. Hasil penelitian secara parsial, Ada pengaruh positif tidak signifikan Perputaran Kas terhadap Porfitabilitas, Ada pengaruh positif signifikan Perputaran Piutang terhadap Profitabilitas, Ada pengaruh positif tidak signifikan Perputaran Persediaan terhadap Profitabilitas. Sedangkan hasil secara simultan Perputaran Kas, Perputaran Piutang, dan Perputaran Persediaan berpengaruh signifikan terhadapat Profitabilitas

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2023-11-29

How to Cite

Ginting, M. C., Simanjuntak, A., Siahaan, S. B., & Sitorus, E. P. U. B. (2023). Pengaruh Modal Kerja Terhadap Profitabilitas Perusahaan Manufaktur Sektor Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2018 – 2021. Jurnal Ilmiah Accusi, 5(2), 110-117. https://doi.org/10.36985/f3w1p342

Similar Articles

21-30 of 36

You may also start an advanced similarity search for this article.

Most read articles by the same author(s)