DAMPAK PENYEBARAN KORONA VIRUS 2019 BAGI EKSISTENSI USAHA MIKRO KECIL TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI
DOI:
https://doi.org/10.36985/ba086d13Kata Kunci:
Dampak, Korona, EksistensiAbstrak
Korona Virus 2019 telah menjadi perhatian publik sejak kemunculannya terdeteksi di Tiongkok untuk kali pertama diawal Tahun 2020. Meninggalnya ribuan jiwa akibat virus ini membuatnya menjadi pusat perhatian banyak negara, termasuk Indonesia. Sebelum penyebaran Korona Virus 2019, eksistensi UMK berperan terhadap pertumbuhan ekonomi di Kecamatan Bosar Maligas. Saat terjadinya penyebaran Korona Virus 2019, guna percepatan penanganan Korona Virus 2019 di Kecamatan Bosar Maligas, Pempus cq Pemda Propinsi Sumatera Utara cq Pemda Kabupaten Simalungun, menerapkan PSBB. Penyebaran Korona Virus 2019 yang ditindaklanjuti dengan penerapan PSBB oleh Pempus cq Pemda Propinsi Sumatera Utara cq Pemda Kabupaten Simalungun, diharapkan tidak berdampak bagi eksistensi UMK terhadap pertumbuhan ekonomi di Kecamatan Bosar Maligas. Fakta hukumnya, berdampak bagi eksistensi UMK terhadap pertumbuhan ekonomi di Kecamatan Bosar Maligas. Hal tersebut ditegaskan sebab 4 (empat) hal
Unduhan
Unduhan
Diterbitkan
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2025 Azhar Azhar, Rony Andre Christian Naldo, Riduan Manik (Author)

Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution 4.0 International License.

